Skip to main content Skip to main navigation menu Skip to site footer

Analisis Faktor - Faktor yang Mempengaruhi Penyaluran Kredit UMKM (Studi Kasus pada Bank Umum yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2013-2016)

Analysis of Factors Influencing Credit Distribution (Case Study Incommercial Banks Registered at Indonesia Stock Exchange 2013-2016)

Authors
  • Julio Panggabean Universitas Sumatera Utara
  • Irsyad Universitas Sumatera Utara
Issue       Vol 6 No 1 (2023): Talenta Conference Series: Local Wisdom, Social, and Arts (LWSA)
Section       Articles
Galley      
DOI: https://doi.org/10.32734/lwsa.v6i1.1684
Keywords: CAR ROA NPL kredit UMKM
Published 2023-01-15

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Capital Adequacy Ratio, Return on Assests dan Non Perofming Loans terhadap penyaluran kredit UMKM pada Bank Umum yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling. Diperoleh jumlah sample sebanyak 33 Bank Umum yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. teknik analisis data yang digunakan adalah uji linier berganda dengan regresi data panel dan uji hipotesis menggunakan t-statistik untuk menguji koefisien regresi variabel secara parsial serta F-statistik untuk menguji koefisien regresi variabel secara simultan dengan tingkat signifikansi 5%. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder. Hasil menunjukkan bahwa variabel Capital Adequacy Ratio berpengaruh positif signifikan terhadap penyaluran kredit UMKM pada Bank Umum yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia, variabel Return on Assests berpengaruh positif tidak signifikan terhadap penyaluran kredit UMKM pada Bank Umum yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dan variabel Non Perofming Loans berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap penyaluran kredit UMKM pada Bank Umum yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia

 

This study aims to analyze the effect of the Capital Adequacy Ratio, Return on Assets and Non-Performing Loans on MSME lending to Commercial Banks listed on the Indonesia Stock Exchange. The sampling technique used is purposive sampling. A total sample of 33 Commercial Banks Registered on the Indonesia Stock Exchange was obtained. The data analysis technique used is multiple linear tests with panel data regression and hypothesis testing using t-statistics to test the variable regression coefficients partially and F-statistics to test the variable regression coefficients simultaneously with a significance level of 5%. The type of data used is secondary data. The results show that the Capital Adequacy Ratio variable has a significant positive effect on MSME lending to Commercial Banks listed on the Indonesia Stock Exchange, the Return on Assets variable has a not significant positive effect on MSME lending to Commercial Banks listed on the Indonesia Stock Exchange and the Non Perofming Loans variable no significant negative effect on MSME lending to commercial banks listed on the Indonesia Stock Exchange