Skip to main content Skip to main navigation menu Skip to site footer

Penyediaan Air Bersih untuk Masyarakat Desa Semangat Kecamatan Merdeka Kabupaten Karo

Authors
  • Nazif Ichwan Program Studi Keteknikan Petanian, Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara, Jalan Dr. A Sofyan No. 3 Kampus USU Padang Bulan, Medan 20155, Indonesia
  • Hasanuddin Program Studi Agroekoteknologi, Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara, Jalan Dr. A Sofyan No. 3 Kampus USU Padang Bulan, Medan 20155, Indonesia
  • Riswanti Sigalingging Program Studi Keteknikan Petanian, Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara, Jalan Dr. A Sofyan No. 3 Kampus USU Padang Bulan, Medan 20155, Indonesia
  • Saipul Bahri Daulay Program Studi Keteknikan Petanian, Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara, Jalan Dr. A Sofyan No. 3 Kampus USU Padang Bulan, Medan 20155, Indonesia
Issue       Vol 5 No 4 (2022): Talenta Conference Series: LWSA
Section       Articles
Galley      
DOI: https://doi.org/10.32734/lwsa.v5i4.1429
Keywords: Air bersih Desa Semangat Pompa submersible Kabupaten Karo Clean water Semangat Village Submersible pump Karo Regency
Published 2022-07-28

Abstract

Air meurpakan sumber kehidupan, yang pemenuhannya harus seseuai dengan standar kesehatan yang sudah ditetapkan. Desa Semangat Kecamatan Merdeka Kabupaten Karo merupakan salah satu desa yang sumber airnya jauh dari desa tersebut. Pada kegiatan ini tim pelaksana melakukan kegiatan penyediaan air bersih dengan melakukan pembuatan sumur dalam menggunakan pompa submersible untuk menaikkan airnya ke permukaan dengan kedalaman sumur 70 meter dan debit air keluar dari sumur 6000 liter/jam. Kualitas air yang dihasilkan juga jernih tidak berbau dan tidak berasa. Dengan adanya kegiatan penyediaan air bersih ini, maka telah terbangun sumber air bersih di Desa Semangat Kecamatan Merdeka kabupaten Karo.

 

Water is a source of life, whose fulfillment must be in accordance with established health standards. Semangat Village, Merdeka Subdistrict, Karo Regency is one of the villages whose water sources are far from the village. In this activity, the implementation team carried out clean water supply activities by making deep wells using a submersible pump to raise the water to the surface with a well depth of 70 meters and the water discharge from the well was 6000 liters / hour. The quality of the water produced is also clear, odorless and tasteless. With this clean water supply activity, a source of clean water has been built in the Semangat Village, Merdeka District, Karo Regency.