Skip to main content Skip to main navigation menu Skip to site footer

Minimisasi Makespan Penjadwalan Mesin Produksi Mainan Tembakan dengan Metode Algoritma Nawaz Enscore Ham (NEH)

Authors
  • Abdul Jaminson Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara, Jl. Almamater Kampus USU, Medan, Sumatera Utara 20155, Indonesia
  • Hana Shofiyyah Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara, Jl. Almamater Kampus USU, Medan, Sumatera Utara 20155, Indonesia
Issue       Vol 6 No 1 (2023): Talenta Conference Series: Energy and Engineering (EE)
Section       Articles
Galley      
DOI: https://doi.org/10.32734/ee.v6i1.1913
Keywords: Makespan NEH Penjadwalan Produksi Scheduling Production
Published 2023-10-20

Abstract

Proses memberikan sumber daya untuk menyelesaikan sejumlah tugas dalam jangka waktu tertentu dikenal sebagai penjadwalan. Proses menjadwalkan adalah bagian dari proses pengambilan keputusan. Pabrik mainan tembak menggunakan pola aliran flowshop dengan 16 workstation. Data historis industri menunjukkan bahwa selama dua belas tahun mendatang, akan terjual 13.223-unit mainan tembak. Perusahaan saat ini menggunakan aturan FCFS untuk menjadwalkan produksinya, yang berarti pekerjaan dilakukan sesuai dengan waktu kedatangan. Pengurutan pekerjaan menghilangkan banyaknya permintaan pekerjaan. Produksi proposal penelitian dijadwalkan dengan metode Nawaz Enscore and Ham (NEH). Hasil dan analisis menunjukkan bahwa penjadwalan produksi usulan menghasilkan makespan sebesar 18.317 detik per unit dengan dengan urutan Job I, II, III, XV, XII, VI, VII, VIII, IX, X, XI, XIII dan XVI.

The process of assigning resources to accomplish a number of tasks within a specific timeframe is known as scheduling. The process of scheduling is part of the decision-making process. The shooting toy factory uses a flowshop flow pattern with 16 workstations. Historical industry data shows that over the next twelve years, 13,223 units of shooting toys will be sold. The company currently uses the FCFS rule to schedule its production, which means work is performed according to arrival time. Job sequencing eliminates the multiplicity of job requests. The research proposal production is scheduled by the Nawaz Enscore and Ham (NEH) method. The results and analysis show that the proposed production scheduling results in a makespan of 18,317 seconds per unit with the order of Job I, II, III, XV, XII, VI, VII, VIII, IX, X, XI, XIII and XVI.