Skip to main content Skip to main navigation menu Skip to site footer

Penerapan Metode Survey Pasar Pada Pembuatan Produk Portable Water Purifier

Authors
  • Victor Frans Departemen Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara,Jln. Almamater Kampus USU, Medan 20155, Indonesia
  • Alfredo Yosapat Marbun Departemen Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara,Jln. Almamater Kampus USU, Medan 20155, Indonesia
  • Cicillia Sihombing Departemen Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara,Jln. Almamater Kampus USU, Medan 20155, Indonesia
  • Fransiska br Sitompul Departemen Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara,Jln. Almamater Kampus USU, Medan 20155, Indonesia
Issue       Vol 6 No 1 (2023): Talenta Conference Series: Energy and Engineering (EE)
Section       Articles
Galley      
DOI: https://doi.org/10.32734/ee.v6i1.1822
Keywords: Portable Water Purifier Survey Pasar Uji Validitas Uji Reliabilitas Market Survey Validity Test Reliability
Published 2023-10-20

Abstract

Tujuan riset pasar pengembangan produk Portable Water Purifier ini bertujuan memahami dan mengenali apa yang diminati oleh konsumen. Fungsi riset pasar diantaranya untuk menghubungkan antara public dengan konsumen terhadap pemasar melalui informasi dan mengidentifikasi peluang maupun masalah pemasaran. Setelah didapatkan hasil dari kuesioner terbuka, dilanjutkan dengan pembuatan kuesioner tertutup dari data yang dikumpulkan diambil modus pada kuesioner dan dijadikan tolak ukur dalam pembutan kuesioner tertutup. Metode sampling merupakan proses pengambilan sampel dari suatu populasi yang bersifat representative. Uji Validitas digunakan untuk mengukur apakah instrumen tersebut dapat mengukur variable dan uji reliabilitas digunakan untuk mengukur seberapa konsisten instrument dalam menghasilkan hasil. Hasil yang diperoleh dari survey pasar untuk produk Portable Water Purifier yaitu pada rekapitulasi atribut yang digunakan pada kuesioner terbuka yaitu warna silver, ukuran 30 x 10 x 10 cm, bahan Plastik Polypropylene + silicone, berat 500 gram, kapasitas 1500 ml, kecepatan aliran 300 ml/menit, ketahanan filtrasi 3000 l, terdapat filter dari bahan batu Mangan Zeolite, terdapat membran Reverse Osmosis, terdapat disinfikasi dengan sinar UV. Sedangkan pada kuesioner tertutup dberikan kepada 36 responden yang memiliki bobot penilaian, kemudian disusun tingkatan dari data agar sesuai hasil jawaban responden. Uji validitas digunakan peneliti dengan tingkat kepercayaan  dan wilayah kritis momen produk dengan  dan N = 36 adalah r=0,329. Pada uji reliabilitas, digunakan perhitungan untuk memperoleh koefisien Alpha Cronbach. Selain itu, harga r kritis yang dipakai ialah pada n=36 dan tingkat kepercayaan 5% senilai 0,329. maka didapatkan bahwa data yang dudapatkan dari kuesioner tertutup adalah valid dan reliabel.

 

The purpose of conducting market research on the development of this portable water purifier product is to understand consumer behavior and find out what consumers like. The function of market research is to link consumers and the public with marketers through information and to identify marketing opportunities and problems. After obtaining the results from the open questionnaire, it was followed by making a closed questionnaire. The mode of the questionnaire was taken from the collected data and used as a benchmark in preparing the closed questionnaire. The sampling method is the process of taking samples from a representative population. Validity test is used to measure whether the instrument can measure variables and reliability test is used to measure how consistent the instrument is in producing results. The results obtained from a market survey for portable water purifier products, namely the recapitulation of the attributes used in the open questionnaire, are as follows: silver color, size 30 x 10 x 10 cm, plastic material Polypropylene + silicone, weight 500 grams, capacity 1500 ml, flow rate 300 ml per minute, filtration resistance of 3000 l, filter made of manganese zeolite stone, reverse osmosis membrane, and disinfection with UV light. While the closed questionnaire was distributed to 36 respondents and had a rating weight, a ranking was carried out based on the results of the respondents' answers. The validity test was carried out by the researcher with a confidence level of  and the product moment critical area with  and N = 36 is r=0.329. In the reliability test, a calculation is carried out to obtain the Alpha Cronbach coefficient. In addition, the critical r value used is n = 36 with a 5% confidence level, namely 0.329. Then it was found that the data obtained from the closed questionnaire was valid and reliable.