Skip to main content Skip to main navigation menu Skip to site footer

Analisis Perancangan Perbaikan Layout pada PT. Safari Menggunakan Group Technology Layout

Authors
  • Ivo Andika Hasugian Departemen Teknik Industri, Fakultas Teknik,, Universitas Sumatera Utara, Jalan Dr. T. Mansyur No. 9 Padang Bulan, Medan 20222, Indonesia
  • Tiurmatarida Panjaitan Departemen Teknik Industri, Fakultas Teknik,, Universitas Sumatera Utara, Jalan Dr. T. Mansyur No. 9 Padang Bulan, Medan 20222, Indonesia
Issue       Vol 5 No 2 (2022): Talenta Conference Series: Energy and Engineering (EE)
Section       Articles
Galley      
DOI: https://doi.org/10.32734/ee.v5i2.1544
Keywords: Tata Letak Fasilitas Perbaikan Group Technology Layout Facility Layout Repair
Published 2022-12-13

Abstract

Tata letak fasilitas adalah salah satuufaktor yang terpenting bagi sebuah perusahaan dalam menetapkan fasilitas yang digunakan dalam kegiatan produksi. PT. Safari merupakan perusahaan yang bergerakdi bidang produksi ragum. Perusahaan ini memilliki permasalahan seperti jarak fsilitas yang terlalu jauh, sehingga memakan waktu yang banyak dan hasil yang didapatkan tidak maksimal. Upaya yang dilakukan PT. Safari untuk menangani permasalahan tersebut adalah dengan menggunakan perancangan perbaikan layout. Metode yang digunakan dalam perancangan perbaikan layout pada PT. Safari adalah group technology layout. Hasil yang didapatkan dari perancangan perbaikan layout dengan group technology layout yaitu material handling yang digunakan adalah forklift dan crane, total jarak pada layout awal sebesar 1.252m dan layout perbaikan sebesar 1.124,5m. Ongkos material handling perbaikan layout menggunakan group technology layout sebesar Rp 117.862. Oleh karena itu, perancangan perbaikan tersebut layak dijadikan sebagai layout produksi ragum pada PT. Safari.

Facility layout is the most important factors for a company in determining the facilities used in production activities. PT. Safari is one of the companies engaged in the production of vise. This company has problems such as the facility distance is too far, so it takes a lot of time and the results are not optimal. Efforts made by PT. Safari to deal with this problem is to use a layout improvement design. The method used in designing the layout improvement at PT. Safari is the layout technology group. Results can be obtained from the design of the layout improvement with the technology layout group, namely the material handling used is forklift and crane, the total distance in the initial layout is 1,252m and the layout for repair is 1,124.5m. The material handling cost of improving the layout using the layout technology group is Rp. 117,862. Therefore, the improvement design is feasible to be used as a vise production layout at PT. Safari.