Skip to main content Skip to main navigation menu Skip to site footer

Pembangkitan Ide terhadap Produk Kaus Kaki Terapi Pijat untuk Penderita Rheumatoid Arthritis dan Hipertensi dengan Metode Brainstorming

Authors
  • Friska Sihombing Departemen Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara, Medan, Indonesia
  • Hubert Yohanes Departemen Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara, Medan, Indonesia
  • Martua Purba Departemen Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara, Medan, Indonesia
  • Majestira Ambarita Departemen Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara, Medan, Indonesia
  • Dedek Ayu Departemen Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara, Medan, Indonesia
Issue       Vol 4 No 1 (2021): Talenta Conference Series: Energy and Engineering (EE)
Section       Articles
Galley      
DOI: https://doi.org/10.32734/ee.v4i1.1215
Keywords: Brainstorming Kaus Kaki Terapi Pijat
Published 2021-10-29

Abstract

Produk kaus kaki terapi pijat merupakan produk yang dirancang untuk mengatasi segala keluhan terhadap otot kaki. Banyak orang yang sering mengalami gangguan pada otot kaki disebabkan oleh padatnya dan beratnya aktivitas yang dilakukan dalam waktu yang lama dengan membebani kaki. Orang tua yang sudah lanjut usia juga banyak mengalami gangguan terhadap otot kakinya disebabkan oleh penyakit Rheumatoid Arthritis dan Hipertensi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengumpulkan gagasan ataupun ide terhadap atribut produk kaus kaki terapi pijat untuk penderita Rheumatoid Arthritis dan Hipertensi. Brainstorming merupakan metode yang digunakan dalam menghasilkan ide pada produk kaus kaki terapi pijat. Dalam melakukan pembangkitan ide, peneliti terlebih dahulu membentuk kelompok yang terdiri dari 5 orang serta menetapkan pemimpin. Terdapat aturan yang perlu diperhatikan etika melakukan kegiatan brainstorming, seperti tidak boleh melakukan kritik hingga menerima ide yang tidak logis. Berdasarkan hasil kegiatan brainstorming diperoleh atribut berikut, yaitu produk kaus kaki terapi pijat berwarna hitam pada bagian atas, berwarna abu-abu pada bagian bawah, memiliki corak polos dengan ukuran panjang kaus kaki 45 cm dan diameter 9,5 cm, terbuat dari bahan katun, alat terapi pijat terbuat dari bahan magnetik, menggunakan sumber energi baterai, dan penambahan alat pengatur suhu, waktu dan kecepatan berwarna hitam, terbuat dari bahan plastik dan menggunakan tombol putar.

Massage therapy socks are products designed to treat all complaints of leg muscles. Many people who often experience disorders of the leg muscles are caused by dense and strenuous activities carried out for a long time by straining the feet. Elderly parents also experience many disorders of their leg muscles due to Rheumatoid Arthritis and Hypertension. The purpose of this study was to collect ideas or ideas on the product attributes of massage therapy socks for patients with Rheumatoid Arthritis and Hypertension. Brainstorming is a method used to generate ideas for massage therapy socks. In generating ideas, the researcher first forms a group of 5 people and assigns a leader. There are rules that need to be considered ethics in conducting brainstorming activities, such as not allowing criticism to accept illogical ideas. Based on the results of the brainstorming activity, the following attributes were obtained, namely massage therapy socks products that are black on the top, gray on the bottom, have a plain pattern with a sock length of 45 cm and a diameter of 9.5 cm, made of cotton, massage therapy device made of magnetic material, using a battery energy source, and the addition of a black temperature control device, time and speed, made of plastic and using a rotary button.